Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2021

Kompetensi Guru Abad 21

Gambar
  KOMPETENSI TPACK BAGI GURU UNTUK MENGHADAPI ABAD 21   Zahid Zufar At Thaariq   Dunia sekarang ini telah mengalami perubahan yang semakin pesat dibandingkan dengan sebelumnya. Abad 21 merupakan era globalisasi yang mempengaruhi berbagai bidang kehidupan, termasuk salah satunya pendidikan. Rose dan Nicholl dalam bukunya yang berjudul Revolusi Belajar yang sudah diterjemahkan dalam bahasa Indonesia menyatakan bahwa era abad 21 merupakan era yang menjadikan banyak pekerjaan yang sebelumnya sangat shahih diketahui secara umum menjadi hilang. Hal ini menjadi sebuah tantangan tersendiri, terutama bagi guru dalam mempersiapkan peserta didik dalam menghadapi perkembangan abad 21 sebagai bagian dari masa depan mereka. Tulisan ini akan menyajikan terkait bagaimana kompetensi yang perlu dimiliki seorang guru dalam menghadapi abad 21. Gambar 1 Kerangka Abad 21 dalam Pembelajaran (Diadaptasi dari Qadir dkk, 2020) Sebagaimana yang telah kita ketahui, abad 21 merupakan era yang komplek